{[['
']]}
Cerita cinta tragis ini terjadi di Jawa Tengah, Indonesia tahun 1960-an. Rasus (Oka Antara)adalah seorang tentara dari Dukuh Paruk, sebuah desa miskin di daerah Banyumas. Awal cerita terjadi ketika Rasus kembali dan menyusuri Dukuh Paruk, dan bertemu dengan Sakum (Hendro Djarot), seorang tunanetra
yang memintanya untuk mencari seseorang bernama Srintil. Cerita
kemudian berkilas balik ke Dukuh paruk dan hubungan cinta antara Rasus
dan Srintil.
Posting Komentar